Pulau Nusa Penida 26, Denpasar, Bali, Indonesia
+62361-225388
info@bhccclinic.com / klinikbhcc@gmail.com

Category: News

Pentingnya Foging Rutin untuk mencegah Demam Berdarah

Berbeda dengan Singapura yang sudah memiliki jadwal khusus untuk fogging setiap bulannya, di Indonesia fogging untuk mengatasi demam berdarah dengue (DBD) harus memenuhi beberapa syarat terlebih dahulu. Fogging tidak bisa dilakukan sembarangan, tapi harus berdasarkan kasus. Kita harus menerapkan fogging Focus. Yang dimaksud dengan fogging focus adalah pengasapan dengan fokus lokasi dalam radius tertentu. Fogging…
Read more

Makan Sehat di Tempat Kerja, Ini 5 Tipsnya!

Belum banyak orang yang menyadari bahwa makan sehat adalah salah satu kunci kesehatan yang seringkali terlupakan. Apakah anda adalah orang yang sulit untuk berhenti mengunyah? Atau anda merupakan salah satu orang yang suka mengonsumsi makanan pada saat bekerja? Ketika kita memiliki rutinitas tinggi dalam karir, kita cenderung untuk asal-asalan dalam mengatur pola makan. Sibuk adalah…
Read more

JERAWAT MENGGANGGU PENAMPILAN

Jerawat adalah masalah kulit yang terjadi pada berbagai kalangan usia. Sebagian besar jerawat terjadi pada masa pubertas yaitu pada remaja usia 10-13 tahun. Hal tersebut semakin diperparah dengan kondisi kulit yang berminyak. Pada remaja umumnya jerawat akan menghilang dengan sendirinya pada usia 20 tahun. Namun, beberapa kasus tidak menutup kemungkinan masih mengalami jerawta pada usia…
Read more

Pegal Linu

Pegal Linu by (H) Dr.Puteri Keluhan kesehatan pegal linu sangat mengganggu aktivitas kita setiap hari, Rasa ketidaknyamanan atau pegal linu pada anggota tubuh seperti leher, tangan dan kaki dapat diakibatkan oleh masalah medis dan masalah ringan. Biasanya nyeri fokus di otot dan memicu rasa lelah yang dapat sembuh dengan sendirinya. Tetapi ada juga yang berkelanjutan,…
Read more

BERBAGI UNTUK SEMUA

Bakti sosial Donor Darah – 2 June 2018 Klinik BHCC bekerjasama dengan Palang Merah Indonesia (PMI) kota Denpasar  menyelenggarakan bakti social donor darah pada hari sabtu (02/05/18). Diselenggarakan di Klinik BHCC yang beralamat jalan pulau nusa penida no. 26 Denpasar. Acara donor darah ini rutin diselenggarakan setiap 3 bulan sekali wujud kepedulian terhadap sesama karena…
Read more

Rawatan kaedah akupuntur

Rawatan kaedah akupuntur : Rasa nyeri punggung dan rasa sakit punggung Oleh (h)Dr.Puteri Rendahnya punggung rentan terhadap regangan karena fungsi bantalan dan koneksi dalam gerakan, seperti memutar dan membungkuk. Sengatan otot disebabkan saat serat otot terlalu diregangkan atau robek. Peradangan itu biasa terjadi di lokasi luka, biasanya disertai rasa sakit dengan gerakan. Kram otot atau…
Read more

Alasan Anak Anda Kurang Cerdas! Baca Disini.

Kekurangan gizi pada balita yang berlangsung lama atau stunting membuat pertumbuhan anak menjadi terhambat alias pendek. Tak cuma itu, ada yang mengkhawatirkan dari stunting yakni perkembangan otak jadi enggak maksimal. Pengertian Stunting Stunting merupakan bentuk lain dari kegagalan pertumbuhan. Gagalnya pertumbuhan anak dapat disebabkan oleh banyak faktor baik itu faktor dari dalam maupun dari luar. Bila dilihat…
Read more

BHCC Outing – Danau Tamblingan

Perayaan HUT RI ke 72 yang dirayakan di danau Tamblingan, Singaraja  

Macet Pemicu Kanker?

Peneliti senior dari Universitas Surrey, Inggris, Dr Prashant Kumar, mengatakan bahwa kondisi jalanan macet secara ilmiah dapat meningkatkan potensi sakit orang-orang yang terjebak di dalamnya. Hal ini berkaitan dengan kadar polutan yang ada pada momen itu. Kumar, yang memimpin riset tentang polusi pada 2015, menemukan bahwa pengemudi (dan tentu saja penumpangnya) yang terjebak di kemacetan terkena partikel…
Read more

Mengetahui Fisiologis Kolesterol

Kolesterol pada dasarnya merupakan senyawa lemak yang juga dibutuhkan oleh tubuh manusia. Fungsi kolesterol dalam tubuh manusia antara lain membentuk dinding sel, memproduksi hormon, vitamin D dan senyawa yang membantu proses pencernaan makanan. Selama kadar kolesterol seimbang dan dalam batas normal, tubuh kita akan tetap sehat. Tubuh manusia sebenarnya dapat mencukupi kebutuhan kolesterol yang dihasilkan…
Read more

error: Content is protected !!
WhatsApp Layanan Pelanggan